Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional (UAMBN) 2010/2011

0

Daarul Abroor- Seperti biasanya untuk mengukur kemampuan para siswa kelas VI MI Daarul Abroor, diadakan ujian akhir madrasah berstandar Nasional. Ujian ini di mulai pada tanggal 04-06 April 2011 yang bertempat di Gedung Darbi Pondok Pesantren Daarul Abroor.
Ujian ini di ikuti oleh 12 siswa akhir kelas VI. 
Adapun jadwalnya adalah sebagai berikut :



J A D W A L
UJIAN AKHIR MADRASAH BERSETANDAR NASIONAL ( UAMBN )
MI DAARUL ABROOR
Tahun Pelajaran 2010/2011


No
Hari/Tanggal
Waktu
Mata Pelajaran
Pengawas
1
Senin / 04 April 2011
07.30 – 09.00
Al-Qur’an Hadist
Ust. Muhaimin
09.30 – 11.00
Aqidah Akhlak
Ust. Tamin





2
Selasa / 05 April 2011
07.30 – 09.00
Fiqh
Ust. Imam Syafi’i
09.30 – 11.00
SKI
Ustz. Romiyati





3
Rabu/ 06 April 2011
07.30 – 09.00
Bahasa Arab
Ustz. Mistifah



Ustz. Barokah








Semoga hasil ujian ini siswa-siswi kelas VI bisa lulus dengan maksimal dan bisa berprestasi.


-----------

0 komentar:

Posting Komentar

Followers